Formulir ini diberikan dengan tujuan untuk mengetahui pendapat Alumni, Pengguna Lulusan, Mahasiswa Aktif, Stake Holder dan Masyarakat umum mengenai kelayakan Universitas Pasundan untuk mendirikan Program S-2 Pendidikan Dasar. Selain itu formulir ini juga bertujuan untuk mengetahui urgensi pendirian S-2 Pendidikan Dasar dan Animo masyarakat untuk menempuh perkuliahan di Program Studi Pendidikan Dasar FKIP Universitas Pasundan.
Untuk memulai klik tombol di bawah ini !